28 March 2018

Lowongan kerja PT.HAIER bulan April 2018


Lowongan pekerjaan terbaru di kawasan industri ejip bulan April 2018.
Untuk mengisi posisi sebagai berikut:

1. Accounting Staff
• Laki-Laki, maksimal 30 tahun
• Fasih dalam bahasa Inggris, baik tulisan dan lisan
• Kontrol account payable dan Kontrol account recievable
• Menyiapkan a/c rekonsil (cash, bank, sales, ART, APO, APT)
• Menyiapkan laporan untuk Headquarter dan Management (Factory Performance)
• Menyiapkan laporan KPI, AP, AR dan semua laporan a/c
• Kontroling transaksi
• Mengoperasikan dan bertanggungjawab dengan SAP
• Kontrol F/G Stock
• Bertanggungjawab untuk budget, bussines planning dan managamen keuangan
2.Teknisi Engineering PLC                 
• Usia maksimal 27 tahun
• Domisili Cikarang, Tambun, Bekasi
• Mengetahui dasar - dasar listrik
• Mengetahui dasar - dasar tehnik digital
• Mengetahui dasar - dasar PLC (omron, mitsubishi, schneider)
• Bisa menggunakan alat ukur listrik

4. Teknisi Engineering Dies               
• Usia maksimal 27 tahun
• Domisili Cikarang, Tambun, Bekasi
• Bisa membaca gambar 2D dan 3D
• Bisa menggunakan alat ukur  contoh:  kaliper ,dll  )
• Bisa mengoperasikan mesin grinding,bubut,milling
• Bisa menggunakan welding  electric & argon

5. PCB Design
• Maksimum 35 tahun
• Pendidikan Diploma / S1 ( Teknik Mesin, Teknik Elektro atau Teknik Mekatronika
• Mahir dalam PCB board design, electric power distribution, trouble shooting dan problem solving, schematic, PCB Artwork Layout
• Pengalaman minimum 1 tahun
• Analisis komponen electrik pada
• Membuat sschematic design drawing, part list berdasarkan kebutuhan
• Instalasi, programming dan testing product component performance
• Evaluasi schematic design

6.RND Design
• Maksimum 30 tahun
• Mampu mengoperasikan Auto Cad 2D dan 3D, Photoshop, Adobe illustrator, Design And 3D Modeling, Corel Draw
• Labeling design dan packaging dengan Corel Draw atau Adobe illustrator
• Mengembangkan gambar product baru
• Cekk artwork, sample actual labeling dan packaging
• Cek profit run in supplier dan Komunikasi dengan supplier untuk new design product
• Maintain jadwal progress untuk design product sebagai evaluasi
• Maintain dan membuat MPE, Instuksi Paper R&D and 4m
• Advance in SIgmat tools dan Kaliper

Cv kirim ke alamat email
 recruitment@haier.co.id
Pendaftaran di tutup sampai dengan tanggal 5  april 2018

0 comments

Post a Comment